Minggu, 13 November 2011

SINTAKS-SINTAKS PERULANGAN Q-BASIC


a. DO WHILE…..LOOP

Adalah sintaks untuk mengulangi suatu perintah (instruksi) selama While (suatukondisi) memenuhi syarat (bernilai TRUE) dan akan berhenti apabila while tidak lagi memenuhi syarat (bernilai FALSE)
...
b. DO UNTIL….LOOP

Adalah sintaks kebalikan dari DO WHILE. Ia akan mengulangi suatu perintah (instruksi) selama kondisi yang dibandingkan tidak memenuhi syarat (bernilaiFALSE) dan akan berhenti apabila UNTIL (Kondisinya) memenuhi syarat (bernilaiTRUE)

c. WHILE….WEND

Adalah sintaks yang bentuk penulisannya hanya satu dan tidak memiliki perintah Exit untuk memberhentikan proses yang berulang-ulang sebelum berakhir.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar